oleh

Wisata Labuan Bajo Jelang Lebaran, Buruan Cek Harga Paket Tour Sebelum Kehabisan

INBISNIS.ID, LABUAN BAJO Menjelang libur panjang Hari Raya Idul Fitri 1444 H, Paket Tour di Taman Nasional Komodo (TNK) diburu para pengunjung, jadi bagi yang berniat mengunjungi Labuan Bajo buruan booking sebelum kehabisan.

Kamu bisa mendapatkan harga paket lebih murah jika lebih dulu memesan dari sekarang melalui LABAHO.com. Kamu bisa memilih beragam Paket Wisata Labuan Bajo yang mempesona di Taman Nasional Komodo (TNK).

LABAHO menyediakan layanan perjalanan wisata berupa aneka Paket Tour menarik di lebih dari 10 tujuan wisata favorit dengan didampingi oleh pemandu wisata yang berpengalaman.

Baca juga :White Pearl 01, Pilihan Tepat Menikmati Indahnya Taman Nasional Komodo

LABAHO memberikan jaminan kepada para wisatawan untuk mendapatkan layanan terbaik, mulai dari transportasi, aktivitas dan akomodasi yang semuanya diatur untuk Anda.

“LABAHO selalu siap melayani setiap pengunjung yang datang dan memberikan pelayanan terbaik saat berwisata di Labuan Bajo,” kata Ledi, Marketing Communication LABAHO, Selasa (18/4).

Selain layanan perjalanan wisata, LABAHO juga menyediakan jasa transportasi kapal untuk mengunjungi kawasan Taman Nasional Komodo (TNK) yang terdiri dari 2 buah kapal pinisi, White Pearl 01 dan 02 serta 3 buah speedboat, RRI Bahari 1, 2, 3.

Baca juga :White Pearl 02, Siap Menemani Anda Menjelajahi Surga Tersembunyi di Labuan Bajo

Polemik mengenai tarif baru yang diberlakukan terkesan tidak mempengaruhi tingkat kunjungan wisatawan yang terlihat ramai berdatangan melalui Bandar Udara Komodo.

“Meski ada ketegangan terkait masalah tarif namun tidak berpengaruh banyak terhadap kunjungan wisatawan,” lanjut Ledi.

Bagi para pengunjung yang berada di Labuan Bajo dan ingin berwisata maka dapat langsung mengunjungi kantor LABAHO yang ada di Labuan Bajo; Jl. Gabriel Gampur No 8 Komplek FLORPERTI, Labuan Bajo, Komodo, Manggarai Barat, Nusa Tenggara Timur dan Kantor Bali; Jalan Raya Kerobokan No.71B Br. Taman, Kuta Utara, Badung-Bali.

“Untuk para traveller yang juga ingin berwisata di Labuan Bajo dapat mengunjungi kami melalui website labaho.com atau menghubungi nomor telepon +62 8129 1111 137, +62 811 702 368,” Pungkas Ledi.

(Redaksi)

Well, Silahkan tulis pendapatnya di kolom komentar ya.

Komentar

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *